Text
Pendidikan anak dalam Islam
Anak adalah permata hati, labuhan jiwa dan harapan masa depan. la adalah muara cinta kedua orang tuanya. Orang tua yang benar, pasti akan menggorbankan apa pun yang ia punya demi anaknya. Dan mereka pasti ingin agar anaknya tumbuh menjadi anak yang saleh dan salehah, serta berhasil dalam studi dan hidupnya. Buku ini menjelaskan bagaimana mendidik anak merupakan amanat di tangan kedua orang tua. Jika anak dibiasakan melakukan kebaikan maka ia akan tumbuh baik menjadi orang yang bahagia di dunia dan di akhirat. Sebaliknya apabila anak dibiasakan dengan keburukan dan ditelantarkan maka ia menjadi pribadi yang celaka dan binasa. Orangtua sangat berkepentingan untuk mendidik dan mengarahkan putra-putrinya ke arah yang baik dengan memberikan bekal ilmu adab dan moralitas agar mereka tumbuh menjadi generasi yang saleh dan salihah. Di buku ini juga dijelaskan bahwa keadaan fitrah seorang akan senantiasa siap menerima yangbaik atau yang buruk dari kedua orang tuanya. Buku ini juga memaparkan contoh dan teladan Rasulullah SAW dalam membimbing dan mendidik putra dan putrinya.
BMM-004513-MAN1 | Tersedia | ||
BMM-004514-MAN1 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain