Text
Konsumsi makanan sehat
Buku ini memfokuskan pada persoalan pola makan, dalam rangka mencegah bagi mereka yang masih sehat serta mengurangi penderitaan bagi terjangkit penyakit degeneratif, termasuk upaya pengobatan. Terhadap isu pola makan ini terdapat beberapa aspek yang harus dikelola, antara lain : bahan makanan, cara memasak dan pola makan itu sendiri. Beberapa aspek dibagi menjadi, sebagai salah satu makanan yang perlu dihindari, bahan makanan yang harus dikonsumsi seperti sayur dan buah yang mengandung serat, bahan makanan yang harus di manej/ dikelola, seperti kolestrol.
BMM-019413-MAN1 | Tersedia | ||
BMM-019886-MAN1 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain